Tips Hemat Budget: Foto Wisuda di Studio Foto Aja!
Foto wisuda adalah hal wajib yang harus kamu lakukan saat lulus kuliah. Sangat wajar jika kamu ingin mengabadikan momen wisuda dengan melakukan sesi foto wisuda khusus. Karena kamu sudah berjuang untuk bisa lulus menjadi seorang sarjana yang membanggakan. Apalagi jika keluargamu datang unt...